Cara upgrade dari akun paypal premier ke akun paypal business
Artikel berikutnya adalah cara upgrade dari akun paypal premier ke akun paypal business yang mana akun jenis business sangat berguna bagi anda yang telah memiliki bisnis jual beli online karena fitur yang dimiliki akun ini lebih advanced daripada akun premier
Baiklah tanpa perlu panjang lebar, berikut adalah caranya
- Login ke akun paypal anda seperti biasa kemudian scroll ke bawah dan klik Upgrade to a Business account.
- Isi data tipe bisnis yang anda jalankan lalu klik Continue.
- Pilih Upgrade my current account to a business account dan klik Continue.
- Masukan nama bisnis anda dan klik Agree and Continue.
- Isi data sesuai bisnis yang anda jalankan lalu klik Continue.
- Masukan Identity document (KTP/SIM/Passport) dan klik Submit
- Selesai
Selesai, tadi adalah artikel mengenai cara upgrade dari akun paypal premier ke akun paypal business, cukup mudah bukan 🙂
Seperti biasa bila ada pertanyaan mengenai artikel yang telah diterbitkan oleh kami, bisa anda tanyakan melalui kontak LINK
Jika ingin membeli VCC Paypal terbaik dari kami LINK